Dalam rangka memperingati Hari Biodiversity yang jatuh pada tanggal 22 Mei, Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Biologi dan Pendidikan Biologi, bekerjasama dengan Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo Semarang menggelar kegiatan expo green campus. Kegiatan yang diadakan Sabtu-Minggu (20-21/5), diawali dengan bersih-bersih kampus….
read moreFakultas Sains dan Teknologi menyelenggarakan Pelatihan Perawatan jenazah bagi mahasiswa, di Masjid Al-Fitroh Kampus 2 UIN Walisongo Semarang (29/4). Pelatihan yang bersifat umum ini diikuti oleh ratusan mahasiswa Fakultas Sains dan Teknologi dan beberapa dari luar Fakultas Sains dan Teknologi. “Kegiatan ini,bertujuan…
read moreSebanyak 50 anggota PKK Desa Sidomukti, Kecamatan Bandungan, beserta Karang Taruna yang bekerja sama dengan Tim KKN UIN Walisongo Posko 24 menyelenggarakan penyuluhan pengelolaan sampah dan praktik membuat kerajinan dari bekas kemasan gelas air mineral. Acara yang digelar Rabu (26/4) ini dibuka…
read more[pdf-embedder url=”http://fst.walisongo.ac.id/wp-content/uploads/2017/04/New-Doc-2017-04-26.pdf”]
read moreBelum dimilikinya sistem pengelolaan sampah di Desa Rejosari, Kecamatan Brangsong, Kabupaten Kendal, mendorong Tim Posko 39 Kuliah Kerja Lapangan (KKN) MIT 3 Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo menggelar seminar technopreneur dan pameran produk di desa tersebut. Seminar dan pameran yang diinisiasi tim KKN…
read moreSebanyak 33 mahasiswa Jurusan Biologi dan Pendidikan Biologi Fakultas Sains Dan Teknologi UIN Walisongo melakukan praktek lapangan aquaculture (budidaya, pembibitan udang) di laboratorium Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan Universitas Diponegoro di Teluk Awur Jepara Rabu, 5 April 2017. Didampingi 10 dosen terdiri…
read moreDalam memperingati Hari Bumi pada tanggal 22 April, mahasiswa HMJ Biologi bekerjasama dengan BEM Fakultas Sains dan Teknologi mengadakan kegiatan Bersih Kanal dan Tebar Benih Ikan sebanyak 5000 ekor berukuran 6 cm di Sungai Banjir Kanal Barat. Tujuan diadakan kegiatan ini supaya…
read moreSebagai salah satu perguruan tinggi yang peduli dan bertanggung jawab untuk mewujudkan lingkungan yang sehat, nyaman, dan ramah lingkungan, UIN Walisongo menggelar kegiatan peduli penghematan energi listrik dan air. Maka berawal dari kepedulian terhadap permasalahan tersebut, dekan Fakultas Sains dan Teknologi UIN…
read moreDalam rangka memperingati ulang tahun pertama November 2016 Fakultas Sains Dan Teknologi, Himpunan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Biologi bekerja sama dengan gugus Green Campus menggelar acara Biofestival 21-22 pemilihan Duta lingkungan, talk show, pameran kerajinan sampah dan seminar nasional dengan Tema Etika Lingkungan…
read moreSebanyak 50 mahasiswa Biologi dan Pendidikan Biologi Universitas Islam Negeri (UIN) Walisongo Semarang mengadakan praktik lapangan di Volva Indonesia dan rumah makan Jejamuran di Sleman Yogyakarta Minggu (16/4). Rombongan didampingi oleh Dosen Pembimbing Dr Lianah dan Sarah Febriyanti MSi. Menurut Dr Lianah,…
read more