SEMARANG– Pelatihan ekonomi kreatif pengolahan tempe yang telah dilaksanakan mahasiswa KKN MIT VII Posko 17 bekerja sama dengan tim PKK Kelurahan Salamanmloyo Kecamatan Semarang Barat Kota Semarang. Narasumber dalam pelatihan tersebut adalah Dr. Lianah, M.Pd (Dosen Biologi Fakultas Sains dan Teknologi UIN…
read moreSEMARANG – Sebanyak 15 orang mahasiswa UIN Walisongo Posko 22 KKN MIT yang didampingi oleh DPL Agus Riyadi bersama narasumber Dr. Lianah, dosen Biologi UIN Walisongo, menggelar workshop pengembangan Bank Sampah dan Pelatihan Kerajinan berbahan dasar dari sampah kresek. Pelatihan diikuti oleh kelompok…
read moreKamis (29/11), bertepatan dengan hari Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri), mahasiswa Jurusan Biologi, Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo Semarang menyelenggarakan Bio Festival. Event ini menyuguhkan produk-produk hasil karya mahasiswa seperti holtikultura, budi daya jamur makroskopis, serta produk olahannya diantara yang paling…
read moreKamis 8 november 2018, sejumlah 31 mahasiswa jurusan biologi yang mengambil mata kuliah budidaya jamur makroskopis dan bioenterpreneurship fakultas sains dan teknologi UIN Walisongo Semarang yang diketuai oleh Meilia Risma melakukan kegiatan observasi ke CV. Volva Indonesia (jejamuran). Kegiatan tersebut didampingi oleh…
read moreHallo Mahasiswa Seluruh Indonesia ! Tahukah kamu November Saintek UIN Walisongo Semarang kini telah datang kembali . Kali ini kami menyelenggarakan : *NATIONAL GRAND SEMINAR* dengan tema ” _Potensi, Tantangan, dan Strategi Pengembangan Teknologi menuju Revolusi Industri 4.0_ “ Dengan mendatangkan…
read moreSebanyak 33 Mahasiswa Pendidikan Biologi 5B UIN Walisongo Semarang yang dibimbing oleh dosen mata kuliah Ekologi yaitu Dr. Lianah, M.Pd telah melaksanakan kegiatan lapangan di TPA Jati Barang dan Goa Kreo serta Waduk Jati Barang Semarang. Kuliah lapangan ini mendukung teori yang…
read moreSemarang – Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo Semarang pada hari selasa (16/10/2018) mengadakan Olimpiade Sains Mahasiswa Tingkat Nasional. Peserta yang mengikuti Olimpiade berasal dari PTKI se-Indonesia. Berikut ini juara-juara dalam olimpiade sains mahasiswa tingkat nasional. Juara microteaching : 1. Ardian Teguh…
read moreSebanyak 31 mahasiswa jurusan biologi Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo Semarang mengadakan KKL di herbarium LIPI Cibinong Kamis 12 Juli 2018. Jam 08.00 – 11.00 di pusat herbarium penelitian Biologi bidang botani. Mahasiswa mendapat penjelasan bagaimana membuat herbarium yaitu dengan melalui…
read more