Semarang – Mahasiswa Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo Semarang torehkan prestasi gemilang dalam gelaran Orsenik 2019. Total perolehan 43 medali dengan 15 medali emas, 11 medali perak dan 24 medali perunggu mengantarkan kontingen Fakultas Sainstek di peringkat tiga pada kelasmen akhir Orsenik 2019. Torehan tersebut hanya kalah dari perolehan Fakultas Syariah dan Hukum dan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan.

Meskipun bertengger di posisi ketiga, Torehan prestasi tersebut patut diacungi jempol mengingat  keberadaan Fakultas Sains dan Teknologi merupakan salah satu fakultas baru di UIN Walisongo Semarang. Dekan Fakultas Sains dan Teknologi, Dr. H. Ismail, M.Ag. mengucap syukur dan bangga dengan hasil yang diperoleh para mahasiswa baru FST “Mahasiswa baru Fakultas Sains dan Teknologi tahun 2019 sangat kreatif, Keberhasilan meraih juara III dari 8 fakultas merupakan prestasi yang sangat hebat” Ungkapnya

Torehan prestasi mahasiswa baru Fakultas Sains dan Teknologi adalah buah dari hasil kerja keras semua unsur di civitas akademika FST UIN Walisongo. Dr. H. Ismail, M.Ag. menambahkan “Sebagai Dekan FST, saya memberikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada para atlit yang telah berjuang di ajang Orsenik, Juga kepada para senior dan DEMA yang telah membimbing juga kepada para suporter yang mengobarkan semangat juara kontingen FST”

“Kedepan semua potensi jawara harus dipupuk dan dikembangkan lebih lanjut untuk berkompetsisi pada event tingkat Provinsi, Nasional dan bahkan di level Internasional” Tambah Dr. Ismail, M.Ag

Wakil Dekan III FST UIN Walisongo, Dr. Hj. Nur Khasanah, M.Kes. menyambut baik hasil yang diperoleh mahasiswa Fakultas Sains dan Teknologi “Sebagai Fakultas baru, Prestasi yang diraih mahssiwa baru sangat baik, kedepan pembinaan perlu untuk terus ditingkatkkan agar prestasi ini berkelanjutan” Harap Dr. Hj. Nur Khasanah, M.Kes

Ahmad Indrawan perwakilan dari Mahsiswa Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo mengungkapkan, keikutsertaan dan prestasi mahasiswa baru di kegiatan Orsenik ini sangat bermanfaat untuk melihat potensi-potensi yang dimiliki mahasiswa baru di FST “Selain bersykur atas prestasi yang diraih, lewat gelaran Orsenik ini kita dapat mengetahui potensi-potensi yang dimiliki mahasiswa saintek, tidak hanya di bidang akademik saja, dalam bidang seni dan olahraga mahasiswa Saintek punya potensi yang luar biasa” Ungkap Ketua DEMA FST ini

Adapun para mahasiswa yang meraih prestasi di acara Orsenik 2019 sebagai berikut:

No. Nama Jurusan Prestasi Cabor
1. Amin Syam Pendidikan Biologi Juara 2 Speed Putra Wall climbing
2. Riza Lathifatul Umami Matematika Juara 2 Lead Putri
3. Siti Laila Rahmatika Pendidikan Matematika Juara 2 Speed Putri
4. Riza Lathifatul Umami Matematika Juara 3 Speed putri
5. Naftalina Azka Nur Pendidikan Kimia Juara 1 Volly Putri
6. Sinta Rukyani Matematika
7. Asmiatunnisa Pendidikan Matematika
8. Yeni Pratiwi Nasution Pendidikan Kimia
9. Wildah Athiyyatul Maula Pendidikan Matematika
10. Nia Indriyani Pendidikan Kimia
11. Savira Nurk Fisika
12. Putri Septi Pratiwi Teknologi Informasi
13. Nabila Fauziyah Pendidikan Fisika
14. Tasya Putri Hendrika Pendidikan Biologi
15. Anzalna Rahman Pendidikan Matematika
16. Rodiah Mutmainah Pendidikan Biologi Juara 1 Berat 49 kg Kempo
17. Indah Fitria Handayani Pendidikan Matematika Juara 3 Berat 43 kg
18. Muh. Iqbal Azmi Kimia Juara 3 Berat 49 kg
19. Ladun Hikmah Jimat H. Biologi Juara 3 Sastra Naskah Tulis Sastra
20. Evi Nur Pendidikan Matematika Juara 1 Sastra Cerpen
21. Ira Ayu Damayanti Pendidikan Kimia Juara 3 Sastra Puisi
22. Sayidatinal ‘Aisah Pendidikan Matematika Juara 1 Dangdut Putri Karaoke
23. Anisa Novia Irwani Biologi Juara 1 Pop Putri
24. Muhammad Amirul S. Teknologi Informasi Juara 2 Pop Putra
25. Mahrunnisa Al Afda Pendidikan Fisika Juara 2 Presentasi Makalah
26. Feby Alfiana Pendidikan Fisika
27. Emamatul Qudsiyah Matematika
28. Norma Umi Hanifah Pendidikan Matematika Juara 1 Catur Putri Catur
30. Leilana Octaviani Pendidikan Biologi Juara 2 Catur Putri
31. Shahroji Setiawan Matematika Juara 2 Catur Putra
32. Arif Rezky Aprilianto Matematika Juara 1 Catur Putra
33. Putri Rofiqoh Jannah Pendidikan Kimia Juara 2 Bahtsul Kutub
34. Sepri Wahyuni Pendidikan Biologi
35. Siti NurAini Maisyaroh Pendidikan Biologi
36. Rian Lutfi Alamsyah Kimia Juara 1 UUD 1945
37. Fatihatul Baidho Pendidikan Matematika Juara 2 MTQ
38. Wulan Rahmadani Pendidikan Matematika Juara 3 Kata Beregu Putri Karate
39. Abdul Mujib Teknologi Informasi Juara 1 Kata Perorangan

Juara 1 Kumite-75 Putra

40. Salekhah Kalbi Haningrum Pendidikan Fisika Juara 3 Kata Perorangan

Juara 2 kumite-55 Kg

41. Dhea Putri Hafizah Pendidikan matematika Juara 3 Kata Beregu
42. Farhan Surya Maulidan Kimia Juara 3 Kata Beregu Putra

Juara 3 Kumite -55 Kg Putra

43. Nabilah Dwi Sunanda Pendidikan Kimia Juara 3 Kumite 61+ Putri
44. Dia Atun Munawaroh Pendidikan Biologi Juara 3 Kata Beregu
45. Muhammad Luthfi Al Ishaqi Pendidikan Biologi Juara 3 Kata Beregu Putra
46. Fadhilah Mihtahul Ilmi Pendidikan Matematika Juara 3 Kata Beregu Putra
47. Zulfikar Saifullah Al Athari Kimia Juara 2 Kumite -67 Kg Putra
48. Zulyas Eko Wicaksono Matematika Juara 1 Paduan Suara
49. Muhammad Amirul. S Teknologi Informasi
50. Muhammad Fajar S. Pendidikan Matematika
51. Riky Setiawan Pendidikan Kimia
52. Ahmad Sarifudin Pendidikan Kimia
53. M. Rafli Alifianur Pendidikan Kimia
54. Muhammad Ashar Fuadi Pendidikan Fisika
55. Janu Yoga Pratama Teknologi Informasi
56. Abdun Mujib Teknologi Informasi
57. Rizki Aditya Purnama Teknologi Informasi
58. Agung Puji Prasetyo Pendidikan Fisika
59. Muh. Riska Taufiq S. Pendidikan Fisika
60. Evan Puji Setiawan Teknologi Informasi
61. Putri Cantika Pendidikan Biologi
62. Rifda Aghisna Aulia Pendidikan Matematika
63. Zuhrifa Ulfi Ernadila Pendidikan Biologi
64. Fathia Nurul Hanan Matematika
65. Nur Laili Pendidikan Biologi
66. Erlinda Farah Saufika A. Pendidikan Matematika
67. Annisa Khubyatul J. Pendidikan Matematika
68. Mega Legi Vela Pendidikan Kimia
69. Asiyah Safina Nuraini Pendidikan Matematika
70. Umi Salamah Pendidikan Matematika
71. Emamatul Qudsiyah Matematika
72. Sitti Isra Fauzia M. T. Pendidikan Kimia
73. Hervintari Gebi A. W. P Kimia
74. Erlita Mirdza S. Pendidikan Fisika
75. Ika Suryani Kimia
76. Eka Uryaningsih Pendidikan Matematika
77. Evi Ermawati Kimia
78. Magfirotul Rif’ah Pendidikan Biologi Juara 2 Orasi Aksi
79. Via Amalia Shaunata Pendidikan Fisika
80. Isti Faniyah Pendidikan Kimia
81. Nisfakh Tri Oktafiani Kimia
82. Sulistyaningsih Kimia
83. Clarisa Dwi Arvianti Kimia
84. Khofifah Dwi Safitri Kimia
85. Fadhilah Mihtahul Ilmi Pendidikan Matematika
86. Muhammad Dany Zakaria Fisika
87. M. Alawi Dimas. O Pendidikan Biologi
88. Sepri Wahyuni Pendidikan Biologi
89. Alysia Nurul Faizah Pendidikan Biologi
90. Putri Anjani Rustam Matematika Juara 3 Ganda Putri Tenis Meja
91. Luthfia Mar’atush Sholihah Pendidikan kimia
92. Tasya Niken Damayanti Pendidikan Matematika Juara 1 Poster
93. Zunita Aulia Choirunnisa’ Pendidikan Fisika Juara 1 E Putri Pencak Silat
94. Kanafi Susilo Wahyudi Pendidikan Matematika Juara 2 Jurus Beregu Putra
95. Yusuf Arifin Pendidikan Fisika Juara 2 Jurus Beregu Putra
96. Muhamad Rosidin Teknologi Informasi Juara 3 E Putra
97. Kelvin Demanda Pendidikan Matematika Juara 2 Jurus Beregu Putra
98. Ana Eka Silvianti Kimia Juara 3 Jurus Beregu Putri
99. Ah. Muktafi Billah Matematika Juara 3 D Putra
100. Anis Ma’rifah Pendidikan Biologi Juara 3 B Putri
101. Safira Mahrusah Pendidikan Fisika Juara 1 A Putri
102. Putri Anjani Rustam Matematika Juara 3 Jurus Beregu Putri
103. Nurfausiah Fitriani Pendidikan Biologi Juara 3 Jurus Beregu Putri
104. Yusri Kamilatul Huda Pendidikan Matematika Juara 2 MQK

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *